ANALISA KUANTITATIF

Volumetri adalah salah satu Metode Analisa Kuantitaif
Volumetri adalah salah satu Metode Analisa Kuantitaif

Pada post sebelumnya kita telah membahas dan mengupas tuntas tentang analisa kualitatif, dan tahapan-tahapannya. Mulai dari analisa pendahuluan, pemisahan golongan kation, identifikasi kation sampai pada identifikasi anion. Maka pada kesempatan kali ini kita akan mengupas tuntas tentang analisa kuantitatif beserta metode-metode yang digunakan dalam analisa kuantitatif secara lengkap. So lets begin...

Baca juga : Analisa Kualitatif

Analisa Kuantitatif


Analisa Kuantitatif adalah sebuah metode analisa untuk mengetahui jumlah atau kuantitas dari suatu unsur atau senyawa dalam suatu sampel. Contoh kasus, kalian mendapat sebuah sampel batu meteorit yang jatuh di wilayah amerika. Klien kalian ingin mengetahui kadar Fe (besi) yang terkandung didalam batu meteorit tersebut. Maka analisa yang kalian lakukan untuk menentukan kadar Fe adalah analisa kuantitatif. Jadi, hasil akhir dari analisa kuantitatif pasti berbentuk angka yang menunjukkan kadar suatu unsur atau senyawa.


Metode Analisa Kuantitatif

Macam-macam metode analisa yang digunakan dalam analisa kuantitatif antara lain:
  1. Metode Analisa Volumetri
  2. Metode Analisa Gravimetri
  3. Metode Analisa Spektrofotometri
  4. Metode Analisa Kromatografi
  5. Metode Analisa Proksimat
Itulah penjelasan singkat tentang analisa kuantitatif, untuk penjelasan dari masing-masing metode analisa akan dibahas secara mendetail pada post selanjutnya. So stay tune... ^_^
Previous
Next Post »